Local Food #5
1. Es Campur
Es campur adalah salah satu minuman
khas Indonesia yang
cara membuat nya dengan mencampurkan berbagai jenis bahan dalam sirup manis. Bahan
yang dijadikan bahan biasanya berasa manis atau masam. Es campur dapat dijumpai
di berbagai daerah di Indonesia dengan rasa dan bahan yang berbeda. Oleh karena
itu daerah asal dari es campur sulit ditentukan.
2. Taripang
Satu lagi Penganan yang bisa kita jumpai
dikota makassar. baik itu dari penjaja kue keliling disekitar kompleks rumah
kita maupun yang berada di toko/ kios kue langganan kita. Kue teripang adalah
kue yang terbuat dari bahan Tepung beras ketan, yang dibuat bulat-bulat atau
sesuai keinginan pembuatnya, lalu digoreng dan terakhir dibaluri dengan Karamel
dari gula merah atau gula aren
Komentar
Posting Komentar