DESCRIBE SOME INGREDIENTS #2

1. Cippolini Onion
Hasil gambar untuk cippolini onion
Cippolini Onion memiliki nama latin Allium cepa. Nama bawang ini diambil dari bahasa Italia, negara asal, Cippoline yang berarti bawang. Cippolini merupakan bawang berbentuk cakwam atau piring terbang yang sedikit mengingatkan pada pesawat penghujung dari luar angkasa lalias alien. Jenis bawang ini sering kali dihidangkan di restorang mewah. Tapi saat ini sudah banyak di jumpai di supermarket besar.


2. Kucai
Gambar terkait
anaman kucai (Allium tuberosum) adalah spesies tumbuhan herbal yang berasal dari genus bawang (Allium). Itu artinya tanaman kucai masih berkerabat dengan bawang merah, bawang putih, bawang daun, bawang prei, bawang bombai, dan lokio atau bawang batak. Di Indonesia, tanaman ini lebih sering disebut ‘daun kucai’. Nama lain dari daun kucai adalah bawang kucai.
Karena berasal dari genus bawang dan sangat mirip dengan jenis daun bawang lain, kadang sulit untuk mencirikan daun kucai. 


3. Bawang Daun
Gambar terkait
Jenis tanaman ini termasuk famili Liliaceae. Ada dua jenis bawang daun, yaitu bawang bakung, (Allium fistulosum ) dan bawang prei (Allium porum L). bawang bakung atau bawang semprong sering disebut sibol, sedangkan bawang prei disebut seek. Daun bawang memiliki beberapa varietas. Varietas terkenal adalah plumpung, nyonya dan mambo. Kedua jenis bawang daun ini dapat dibedakan dengan mudah. Daun bawang bakung bulat panjang dan berlubang seperti pipa, sedangkan daun bawang prei panjang, pipih berpelepah panjang dan liat. Adapun bentuk umbi bawang  bakung kadang kadang kecil, sedangkan bawang prei tidak berumbi. Daun yang masih muda dari kedua jenis bawang tersebut dapat dimakan, yaitu bagian batang atau kelopak daun yang berwarna putih terpendam dalam tanah.



Komentar

Postingan Populer